Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Materi Penjumlahan Bilangan Cacah Sampai 100 Untuk Kelas III SD

Materi Pokok : Penjumlahan Bilangan Cacah Sampai 100

Kelas/Fase : III/B

Tujuan Pembelajaran:

Melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) peserta didik dapat melakukan operasi penjumlahan bilangan cacah sampai 100 menggunakan benda-benda konkret, gambar dan simbol dan menyajikan laporan analisisnya berdasarkan sikap rasa beriman, bertakwa kepada Tuhan yag maha Esa, bergotong royong, bernalar kritis, kreatif, inovatif, mandiri, berkebhinekaan global dalam kehidupan setiap hari.

Cermati artikel berikut ini !

Apa itu bilangan cacah ?

Bilangan cacah adalah himpunan bilangan bulat yang nilainya tidak negatif, mengutip Nurlev Avana dan kawan-kawan dalam buku Pembelajaran Matematika SD Kelas Tinggi. Misalnya angka 0, 1, 2, 3, 4, 5, dan seterusnya. Bilangan cacah juga didefinisikan sebagai bilangan yang dimulai dari angka nol.

Apa saja ciri-ciri bilangan cacah?

Anggota bilangan ini didefinisikan sebagai himpunan bilangan asli yaitu 1, 2, 3, 4, 5, .... dst ditambah 0. Ciri utama dari bilangan cacah adalah nilainya selalu positif dan memiliki angka 0. Adapun definisi bilangan cacah lainnya yaitu: 1) Himpunan bilangan bulat yang tidak negatif, yaitu {0, 1, 2, 3, ....}.

Cermati gambar berikut !










Cermati video materi ajar tentang Penjumlahan Bilangan Cacah sampai 100 berikut ini !


Materi ini disusun dari berbagai sumber yang akan digunakan dalam kegiatan pembelajaran 

Post a Comment for "Materi Penjumlahan Bilangan Cacah Sampai 100 Untuk Kelas III SD"