Materi Ajar Pancasila Kebiasaan Hidup Ku Untuk SD Kelas V
Materi Pokok: Pancasila Kebiasaan Hidup Ku
Kelas: V
Tujuan Pembelajaran:
Melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) peserta didik dapat menyebutkan lima Sila Pancasila, menyebutkan simbol-simbol sila Pancasila, menyebutkan contoh sikap sehari- hari sesuai sila Pancasila, menyebutkan contoh sikap yang sesuai dengan Pancasila di lingkup keluarga, menerapkan sikap yang sesuai dengan nilai Pancasila di lingkup keluarganya dan menyajikan laporan analisisnya berdasarkan sikap rasa beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, bergotong royong, bernalar kritis, kreatif, inovatif, mandiri, berkebhinekaan global dalam kehidupan setiap hari.
Cermati video dibawah ini!
Cermati Teks Dan Gambar Berikut Ini !
A. PENGERTIAN PERILAKU YANG SESUAI DENGAN PANCASILA
Pancasila merupakan dasar Negara Indonesia. Selain itu Pancasila juga sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia. Terdapat nilai- nilai luhur Pancasila. Nilai- nilai luhur Pancasila harus kita tanamkan sejak kecil. Dengan begitu, kita akan menjadi terbiasa untuk berperilaku sesuai dengan nilai- nilai Pancasila.
B. CONTOH SIKAP PENERAPAN NILAI- NILAI PANCASILA DALAM KEHIDUPAN SEHARI- HARI
SILA KE 1. KETUHANAN YANG MAHA ESA
Contohnya:
1. Berdoa sebelum makan dan minum
2. Sholat 5 waktu
3. Berpamitan kepada orang tua
4. Mengaji
5. Sholat berjamaah
SILA KE 2. KEMANUSIAN YANG ADIL DAN BERADAB
Contohnya:
1. Menjenguk teman yang sedang sakit
2. Memberi uang kepada pengemis
SILA KE 3. PERSATUAN INDONESIA
Contohnya:
1. Membersihkan kelas/ Piket kelas.
2. Belajar kelompok.
3. Diskusi bersama di kelas.
4. Membersihkan kelas/ Piket kelas.
5. Belajar kelompok.
6. Diskusi bersama di kelas.
SILA KE 4. KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN PERWAKILAN
Contohnya:
1. Musyawarah.
2. Rapat pemilihan ketua kelas
3. Pemilihan kepala desa.
SILA KE 5. KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA
Contohnya:
1. Berteman dengan tidak membeda- bedakan.
2. Berbagi makanan yang adil dan sama sesama teman.
3. Menghormati dan menghargai sesama manusia.
MATERI PANCASILA KEBIASAAN HIDUP KU-PPT
Penyusun: KORINA ANGGARIA, S.Pd
Materi ini disusn untuk kegiatan pembelajaran di kelas
Post a Comment for "Materi Ajar Pancasila Kebiasaan Hidup Ku Untuk SD Kelas V"
Peraturan dalam berkomentar :
☛ UpsS,. Budayakan berkomentar sesudah membaca artikel sob.
☛ Dilarang Menghina, Promosi (Iklan), Menyelipkan Link Aktiv, dsb.
☛ Dilarang berkomentar berbau Porno, Spam, Sara, Politic, Profokasi.
☛ Berkomentarlah yang Sopan,Bijak, dan Sesuai Artikel (Dilarang OOT)
☛ Saya sangat berterima kasih atas semua yang mau berkomentar diblog saya.
☛ Saya PASTI akan berkunjung balik ke blog Sobat yang sudah mau berkomentar di sini.
© 2020 - Orang Pu Skil® ✓